Roti biasanya bentuknya menarik..rasanya enak..sehingga orang akan menikmatinya dengan senang…
Tapi kalau roti seperti ini…serramm n sadisss…walau dikasih gratis apa mau dan “kolu” makannya ya…?!..hiiiiiii…iiii
Roti biasanya bentuknya menarik..rasanya enak..sehingga orang akan menikmatinya dengan senang…
Tapi kalau roti seperti ini…serramm n sadisss…walau dikasih gratis apa mau dan “kolu” makannya ya…?!..hiiiiiii…iiii
ATM saat ini sudah merupakan bagian dari hidup kita…seperti dompet uang yang selalu dibawa kemana kita pergi..Selain praktis dengan banyak kemudahan untuk kita bertransaksi, juga aman dibawa kemana saja kita pergi…Tetapi dengan kejadian pembobolan ATM di Bali…kita jadi ketakutan..merasa tidak aman dengan uang kita yang ada di Bank…Apakah kita jadi mencabut ATM atau tidak menggunakannya lagi ?..Rasanya itu tidak mungkin kan..karena banyak kemudahan yang ditawarkan oleh ATM. Oleh karena itu kita harus tetap hati-hati/waspada bila menggunakan ATM…Skimmer adalah alat yang dicurigai menyebabkan bobolnya uang di ATM kepada orang yang tidak berhak..apakah itu skimmer dan bagaimana mengatasinya…??
Skimmer adalah alat verifikasi data saat pemilik kartu menjalani transaksi pembayaran. Saat kartu kredit digesek pada alat ini, maka seluruh data akan berpindah dan terekam. Satu skimmer bisa menyimpan data sampai 2.000 kartu. Ironisnya, skimmer ternyata dijual bebas di sejumlah pusat perbelanjaan dengan harga Rp 1,5 juta
Ada sesuatu yang aneh dengan ATM tersebut.
Modus operasi para pembobol bank yakni memasang skimmer di mulut ATM. Setelah data nasabah didapat, pelaku tinggal memasukkan ke dalam kartu ATM bodong. Selanjutnya mereka dengan leluasa menguras uang nasabah. Pencurian uang nasabah dengan skimmer sudah lama terjadi.
Skimmer biasanya terletak pada slot tempat memasukkan kartu ATM. Pada slot itu ada lubang kecil tempat kamera tersembunyi yang dapat merekam aktivitas penarikan anda, termasuk ketika memasukkan nomor personal identification number (PIN)
Sebenarnya alat skimmer bersifat seperti USB, Plug and Play. Mudah dipasang dan mudah dicopot. ATM Skimmer tidak dipasang permanent. Jadi kalau mau terhindar, maka kita harus mencoba menarik tempat pemasukan kartunya dan menarik keypad ATMnya. Kalau terlepas, maka itu ATM berskimmer. Copot aja, dan bawa pulang. Hitung2 buat kenang2an. Asal ditengah jalan, kamu gak dirazia. trus dipenjara gara2 bawa ATM Skimmer (Alat kejahatan perbankan) xixixixi….
Tips berikut mungkin bisa membantu ketika bertransaksi di ATM agar rekening Anda aman.
- Sewaktu memencet PIN usahakan tutupi dengan telapak tangan satunya agar tidak diintip orang lain ataupun kamera.
-Setelah bertransaksi di ATM, sebaiknya memasukkan kembali kartu ke mesin. Tekan personal identification number (PIN) yang bukan milik Anda. Setelah itu tekan cancel, dan keluarkan kartu. Dengan demikian, PIN Anda tidak akan terekam di mesin.
- Perhatikan mesin ATM. Beberapa alat yang ditaruh pembobol rekening berupa kamera intip (spycam) di dinding mesin. Biasanya bentuk kamera sangat kecil.
- Ganti sesering mungkin angka PIN yang dimiliki Jika dirasa tidak nyaman dengan PIN yang ada saat ini, segera ubah.
Jika merasa ada yang aneh dengan mesin ATM, urungkan niat bertransaksi
-